Mobil terbang merupakan sebuah inovasi terkini di industri otomotif. Mobil

Otomtalk

Otomtalk :

Mobil terbang merupakan sebuah inovasi terkini di industri otomotif. Mobil ini lahir dari kebutuhan manusia yang semakin dinamis. Ke depannya, mobil terbang tampaknya akan kian berkembang.

Kini, perusahaan besar maupun rintisan sudah mulai mengembangkan mobil terbang. Bahkan, saat ini sudah ada yang mulai menjualnya secara umum.

Yang menjualnya adalah Samson Sky, perusahaan rintisan yang bermarkas di Redmond, Amerika Serikat. Mobil terbang berkapasitas dua penumpang itu dinamakan Switchblade. Demikian dilansir dari Sindonews.com.

Satu unit Switchblade dijual seharga USD150.000 atau sekitar Rp 2,2 miliar. Samson Sky pun optimis mobil terbangnya laku keras. Perusahaan itu mengklaim sudah ada 1.313 pemesan yang berasal dari puluhan negara, dan 50 negara bagian di Amerika Serikat (AS).

Switchblade dibekali mesin V4 berpendingin cairan turbo. Mesin tersebut mampu membuat Switchblade melaju hingga 100 km/jam. Dalam waktu 6,5 detik, mobil terbang beroda tiga ini bisa melaju hingga lebih dari 200 km/jam.

Sumber: https://otomotif.okezone.com/read/2020/11/03/52/2303172/mobil-terbang-mulai-dijual-bebas-harganya-rp2-2-miliar

#otomtalk #otomotif

Mobil terbang merupakan sebuah inovasi terkini di industri otomotif. Mobil ini lahir dari kebutuhan manusia yang semakin dinamis. Ke depannya, mobil terbang tampaknya akan kian berkembang.

Kini, perusahaan besar maupun rintisan sudah mulai mengembangkan mobil terbang. Bahkan, saat ini sudah ada yang mulai menjualnya secara umum.

Yang menjualnya adalah Samson Sky, perusahaan rintisan yang bermarkas di Redmond, Amerika Serikat. Mobil terbang berkapasitas dua penumpang itu dinamakan Switchblade. Demikian dilansir dari Sindonews.com.

Satu unit Switchblade dijual seharga USD150.000 atau sekitar Rp 2,2 miliar. Samson Sky pun optimis mobil terbangnya laku keras. Perusahaan itu mengklaim sudah ada 1.313 pemesan yang berasal dari puluhan negara, dan 50 negara bagian di Amerika Serikat (AS).

Switchblade dibekali mesin V4 berpendingin cairan turbo. Mesin tersebut mampu membuat Switchblade melaju hingga 100 km/jam. Dalam waktu 6,5 detik, mobil terbang beroda tiga ini bisa melaju hingga lebih dari 200 km/jam.

Sumber: https://otomotif.okezone.com/read/2020/11/03/52/2303172/mobil-terbang-mulai-dijual-bebas-harganya-rp2-2-miliar

Informasi Otomotif, tips, berita, lucu, video viral

Untuk video otomotif bisa lihat dan Follow instagram @otomtalk untuk updates

Untuk informasi Medan , silakan follow @medantalk di www.medantalk.com